Posisi : Staff Gudang (Warehouse)
Deskripsi Pekerjaan :
- Melakukan Pekerjaan Staff Gudang / Karyawan Gudang pada umumnya
- Membuat laporan berkala harian, bulanan, dan tahunan
- Melalukan pemeriksaan stock
- Melakukan penjagaan jumlah stock barang
- Mengecek dan mendata hasil produksi
- Mengatur pengiriman barang
- Melakukan SO secara berkala
Kualifikasi Umum :
- Pendidikan Minimal SMA/SMK Sederajat
- Pria dan Wanita
- Range umur maksimal 25 Tahun.
Kriteria Fisik :
- Pria Tinggi badan minimal 160 Cm
- Wanita Tinggi badan minimal 150 Cm
- Wanita memiliki tindik Telinga Sepasang
- Tidak memiliki Tatto
- Tidak memiliki Fisik Cacat
Pesan Prusahaan : PT Indonesia Epson Industry Tidak Pernah Memungut Biaya Terhadap Pelamar/calon karyawan
Deadline : Lowongan Tidak Ditentukan dan Dapat Ditutup Sewaktu-Waktu Apabila Kuota Penerimaan Karyawan Telah Mencukupi
Alamat PT Indonesia Epson Industri
Kawasan EJIP Industrial Park Lot 4E, Jl. Cisokan Raya, Sukaresmi, Cikarang Selatan, Bekasi, Jawa Barat 17550